Aku takut. Takut akan sesuatu yang belum pasti terjadi. Takut akan ada hal buruk yang terjadi. Takut dengan ini, takut dengan itu.
Padahal, semua hal di luar kendali, hanya bisa kita pasrahkan.
Hanya bisa -yaudahlah-
Jadi, Ka, yaudah. Doa saja. Semoga apapun itu yang terjadi, itu yang terbaik buat kamu. Dan apapun itu yang terjadi, semoga kamu bisa melewatinya dengan baik.
I'll always be by your side.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar